Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2013

Sebanyak ini

Sebanyak ini yang dapat tertuang dan mengalir dari ketukan jari Sebanyak ini yang menyatu dan larut bersama aliran tanpa kendali diri Sebanyak ini yang berontak dan menuntut ledakan balasan yang pasti

Penguasa

Penguasa, aku dan dia hanyalah sebuah kesatuan atas rasa dan ingatan sederhana, yang dijerat keabadian. Kokohkan pertahanan atas firasat dan bualan rasa dan otak kiri kami, agar apa yang akan terbentang mampu menghadang ketidakpastian.

Kau

Jikalau Kau izinkan aku membungkus rapi coretan basah dulu, bisakah aku menahan gejolak rasa tak wajar yang masih mengendap sampai sekarang?